Sekarang Anda tidak perlu repot lagi ketika mau membuka akun lebih dari 2 dalam 1 browser. Multifox adalah ekstensi Firefox yang memungkinkan untuk terhubung ke situs-situs menggunakan nama pengguna yang berbeda secara bersamaan. Misalnya,
jika Anda memiliki beberapa account Gmail, Anda bisa membuka semua pada waktu yang bersamaan. Setiap jendela Firefox, dikelola oleh Multifox, mengakses akun tanpa saling mengganggu. Langsung saja ikuti cara-caranya berikut ini:
1. Browser Anda harus Mozilla
Firefox
2. Download Multifox disini lalu install add onsnya sampai proses restart selesai untuk
mengaktifkan Multifoxnya.
3. Setelah firefox terbuka lagi, login
ke salah satu akun Anda. Kemudian untuk membuka akun yang lain, klik menu file
di firefox kemudian pilih Open in a new Indentity profile.
Multifox menciptakan
perintah dalam menu konteks link dan bookmark
(Open in a
New Identity Profile) dan di menu File (New
Identity Profile). Pilih perintah. Sebuah jendela baru akan terbuka. Login Anda di jendela ini bebas dari jendela Firefox lainnya.
Setiap jendela
Multifox ditandai dengan nomor yang menunjukkan profil identitas. Login
dibuat di windows dengan nomor yang berbeda. Jika Anda perlu
untuk mengakses account Gmail
5 Anda akan membutuhkan 5 jendela dengan
profil identitas yang berbeda.
Loginlah lagi menggunakan akun yang berbeda. Misalnya untuk membuka akun lain lagi, silahkan klik menu file lagi kemudian pilih open in a new Indentity profile, maka akan terbuka jendela mozilla no 3 dan seterusnya.
Untuk berlangganan Artikel silahkan Masukkan email anda kemudian cek inbox email |
Author : Unknown
Setelah anda membaca artikel tentang Cara membuka Banyak Akun facebook,gmail,yahoo di Mozilla Firefox jika bermanfaat, silahkan tekan tombol Share. Anda juga boleh menyalin / menyebarluaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya :
Baca Juga:
Judul: Cara membuka Banyak Akun facebook,gmail,yahoo di Mozilla Firefox
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Unknown
klik disini untuk menambahkan komentar blogger
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Unknown
klik disini untuk menambahkan komentar blogger
0 comments
"Komentar anda menunjukkan pribadi Anda".
Silahkan tinggalkan komentar bijak yang bersifat kesan/pesan/kritik dan saran terhadap postingan!